Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Faktor yang dapat memunculkan ide usaha produk kerajinan

   
Faktor-faktor yang dapat memunculkan ide usaha produk kerajinan yaitu sebagai berikut.

1) Faktor Internal

Faktor internal menjadi alat untuk menciptakan sebuah inspirasi atas objek yang dihadapi dengan kemampuan kreativitasnya. Faktor internal ialah faktor yang berasal dari dalam diri seseorang. Faktor internal ialah faktor yang berasal dari dalam diri seseorang sebagai subjkenya/pengusaha, antara lain :
  • pengalaman dari individu itu sendiri
  • pengalaman saat ia melihat orang lain menyelesaikan masalah
  • intuisi yang merupakan pemikiran yang muncul dari individu itu sendiri
  • pengetahuan yang dimiliki

2) Faktor Eksternal
Faktor eksternal ialah hal-hal yang dihadapi seseorang dan merupakan objek untuk mendapatkan sebuah inspirasi usaha itu, antara lain :
  • kesulitan yang dihadapi sehari-hari
  • kebutuhan yang belum terpenuhi baik untuk dirinya maupun orang lain
  • pemikiran yang besar untuk menciptakan sesuatu yang baru
  • masalah yang dihadapi dan belum terpecahkan
Untuk merintis suatu usaha produk kerajinan dengan baik, wirausahawan tentunya harus melihat prospek usaha jangka pendek, menengah, maupun panjang. Selanjutnya, untuk memulai usaha produk kerajinan, wirausahawan harus mengetahui bagaimana prospek usaha ini. Setelah mengetahui prospek usaha, barulah dia membuat rencana usaha, mempersiapkan sarana dan prasarana, serta modal usaha.

Bona Pasogit
Bona Pasogit Content Creator, Video Creator and Writer

Posting Komentar untuk "Faktor yang dapat memunculkan ide usaha produk kerajinan"

close